Polres Tasikmalaya Kota Gelar Operasi Keselamatan Lodaya 2024, Dengan Sasaran 11 Pelanggaran

    Polres Tasikmalaya Kota Gelar Operasi Keselamatan Lodaya 2024, Dengan Sasaran 11 Pelanggaran

    Polres Tasik Kota- - Polres Tasikmalaya Kota menggelar Operasi Keselamatan Lodaya  2024,  yang dilaksanakan dari tanggal 4 Maret hingga 17 Maret 2024, selain memberikan himbauan Kamseltibcarlantas, ada 11 jenis pelanggaran yang harus diperhatikan pengguna jalan.

    Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono melalui Kasatlantas Iptu Dede Iskandar mengatakan bahwa kegiatan Operasi Keselamatan Lodaya 2024, guna menurunkan angka pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas serta meningkatkan disiplin masyarakat dalam berlalu lintas.

    "Kegiatan ini digelar serentak secara nasional dari pusat hingga ke daerah, " ungkap Iptu Dede, Rabu (06/03/24)

     Ia menjelaskan, kegiatan ini digelar sebagai upaya mewujudkan keamanan ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlabtas) yang lebih baik di wilayaj hukum Polres Tasikmalaya Kota.

    "Kami mengajak masyarakat untuk mentaati peraturan dan rambu rambu  lalu lintas, untuk meminimalisir angka kecelakaan dan meningkatkan disiplin berlalu lintas, " jelasnya

    Berikut ada 11 target pelanggaran dalam kegiatan Operasi Keselamatan Lodaya 2024, :
    1. Berkendara menggunakan Ponsel
    2. Pengemudi dibawah umur
    3. Berbonceng lebih dari 1 orang
    4. Berkendara dalam pengaeuh alkohol.
    5. Tidak menggunakan hwlm SNI dan tidak menggunakan sabuk pengaman
    6. Berkendara melawan arus
    7. Melebihi batas kecepatan
    8. Kendaraan over dimensi overload (ODOL)
    9. Knalpot tidak standar (brong)
    10. Lampu strobo dan sirene
    11. Plat nomor khusus atau rahasia.

    Sementara itu, Pelaksanaan kegiatan Operasi Keselamatan Lodaya 2024 tingkat Polres Tasikmalaya Kota, dilaksanakan di Jalan Ir H Juanda, dengan melibatkan puluhan personel gabungan, dengan pemasangan stiker tertib berlalu lintas di kendaraan serta memberikan  himbauan Kamseltibcarlantas kepada pengguna jalan.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Mangkubumi...

    Artikel Berikutnya

    Pembinaan dan Penyuluhan Kamtibmas di SMPIT...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Dampingi Kasau Ground Breaking Satrad Takalar
    Kepala Bakamla RI Kunjungi Markas China Coast Guard dan Konsulat Jenderal RI di Guangzhou
    Polri-TNI dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Gelar Patroli Besar untuk Pulihkan Keamanan di Yalimo
    Panglima TNI Dampingi Menhan Terima Kunjungan Kepala Staf Gabungan Militer Tiongkok
    Anggota Polsek Pagerageung Rela Berkorban Selamatkan Wisatawan di Pantai Pangandaran
    SDM Polres Tasikmalaya Kota Gelar Sosialisasi Penerimaan Siswa Baru SMA Taruna Kemala Bhayangkara Tahun Ajaran 2025-2026.
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli
    Pengabdian Tanpa Batas, Bripka Anditya Gugur Selamatkan Wisatawan di Pantai Pangandaran*   
    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS
    Kanit Binmas Polsek Kawalu Hadiri Giat Lokmin Tribulanan Puskesmas Karanganyar
    Anggota Polsek Pagerageung Rela Berkorban Selamatkan Wisatawan di Pantai Pangandaran
    SDM Polres Tasikmalaya Kota Gelar Sosialisasi Penerimaan Siswa Baru SMA Taruna Kemala Bhayangkara Tahun Ajaran 2025-2026.
    Sat Tahti Polres Tasikmalaya Kota Bersama Pawas dan Propam Rutin Periksa Ruang Tahanan
    Sat Samapta Polres Tasikmalaya Kota Berikan Pelayanan Pagi dengan Penjagaan dan Pengaturan Lalu Lintas di Titik-Titik Aktivitas Warga
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG DAN PATROLI  WILAYAH DESA DAWAGUNG RAJAPOLAH
    Meminimalisir Gangguan Kamtibmas, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli
    Polsek kadipaten Gelar Nobar Indonesia Vs Uzbekistan
    PATROLI SORE, SAMBANG DAN SILATURAHMI POLSEK SUKARESIK GUNA MENJAGA KONDUSIFITAS KAMTIBMAS di WILKUM POLSEK SUKARESIK 
    [08.50, 24/9/2024] +62 821-2388-8814: Kapolsek Gunung tanjung bersama Muspika melaksanakan giat monitoring dan evaluasi kegiatan tahun anggaran 2024 Desa Cinunjang.

    Ikuti Kami